Percobaan Faraday
Pada tahun 1831 di Inggris, Michael Faraday melakukan percobaan untuk
menunjukkan bahwa arus listrik dapat dihasilkan oleh suatu
perubahanmedan magnet. Simulasi percobaan Faraday tersaji sebagai
berikut.
Contoh 1
Contoh 2
Hasil percobaan Faraday adalah sebagai berikut
- Arus listrik terjadi ketika magnet bergerak mendekat atau menjauh dan tidak terjadi ketika magnet dalam keadaan diam
- Gerakan magnet mendekat dan menjauh menimbulkan perubahan medan magnet. Dengan demikian arus listrik yang terjadi karena adanya perubahan medan magnet
- Makin cepat perubahan medan magnet terjadi, arus yang timbul semakin besar. Ini artinya kecepatan perubahan fluks magnetik mempengaruhi besar kecil arus listrik
- Arus dan beda potensial akibat perubahan fluks magnetik dinamikan arus dan tegangan induksi
- Gejala timbulnya arus dan tegangan akibat perubahan fluks magnetik dikenal dengan induksi elektromagnetik
Tidak ada komentar:
Posting Komentar